Senin, 17 Juni 2013

Profil SAMARA Weding Organizer

          Pernikahan adalah moment special yang sangat dinantikan oleh setiap Pasangan. Oleh karna itu dipersiapkan dengan sedetail dan seindah mungkin sesuai dengan yang diimpikan,dikonsepkan,dan diidam-idamkan oleh kedua pasangan.

Namun mempersiapkan pernikahan tidaklah mudah, dan menyita waktu yang sangat lama. Banyak pasangan yang tidak mempunyai banyak waktu untuk meyiapkan pernikahan tepat dengan waktu pelaksanaan pernikahan.Tak jarang yang bahkan mengganti waktu pernikahan karna persiapan yang kurang matang.

Disini kami hadir untuk membantu segala kebutuhan pernikahan anda. Kami adalah tim yang akan mewujudkan keinginan dan impian anda dalam sebuah pernikahan. Sedangkan anda dapat beraktifitas seperti biasa, anda bisa fokus memikirkan konsep, perawatan wajah dll.

SAMARA Weeding Organizer akan membantu anda menyiapkan pernikahan anda.Berikut hal-hal yang harus dipersiapkan:
  1. Hari Tanggal Pernikahan, biasa ditentukan orang tua dan keluarga kedua belah pihak
  2. Gedung Pernikahan, Menyiapkan gedung tidaklah mudah karna sangat padat biasanya di booking satu bulan sebelum, menentukan gedung berdasarkan Lokasi yang Dekat dengan Tempat tiggal, berdasarkan selera, dan luas gedung untuk kehadiran tamu.
  3. KUA, Pengurusan nya dilakukan setelah pembokingan gedung karna perizinan dan surat-surat akan disesuaikan dengan tempat dilaksanakannya Ijab Qabul
  4. Undangan dan sovenir pernikahan, tidak kalah penting undangan memegang peranan yang istimewa karna mencerminkan pasangan pengantin dan menggambarkan acara yang akan dilaksanakan.
  5. Dekorasi, tata rias dan pelaminan, hal ini amat sangat penting, inti dari acara pernikahan, mengambil peranan penting dalam acara, secara konsep dan keinginan mempelai pengantin.
  6. Catering, tak kalah penting dengan Poin diatas makanan juga faktor penunjang yang menentukan inti dari acara pernikahan. Tentunya menginginkan makanan yang enak dan juga sesuai selera.
  7. Hotel Untuk menginap Pada malam pertama, Beberapa pasangan mempelai pengantin menginginkan suasana yang berbeda untuk malam specialnya, sekaligus beristirahat dengan nyaman setelah resepsi pernikahan dan berlibur. Bisa di dalam maupun luar kota.
  8. Upacara Adat, Setiap daerah mempunyai tata cara pelaksanaan pernikahan yang berbeda-beda Berupa tarian dll
  9. Entertaiment, Untuk mengabadikan moment pernikahan anda dengan Foto dan Video. Juga Untuk menghibur para tamu undangan dan memeriahkan acara anda berupa weding singer, gamelan, karawitan dll
  • Berikut ini hal-hal yang akan kami kerjakan untuk membantu anda dan mekanisme kerja kami:
    1. Gedung: Kami akan mencarikan gedung sesuai dengan keinginan dan kebutuhan anda. Pembookingan gedung akan kami lakukan. Kami akan berikan survei berupa Video dan gambar-gambar kepada anda atau anda bisa lihat langsung ke lokasi setelah konfirmasi dari pihak gedung pada tanggal yang anda inginkan kosong.
    2. KUA: Kami akan mendaftarkan pernikahan kedua belah mempelai sesuai tanggal dan tempat yang diinginkan. Setelah Kesiapan Surat-surat dari kedua belah pihak.
    3. Undangan: Kami akan mencarikan Jenis undagan sesuai selera anda dengan vendor-vendor yang kami punya. Dengan harga yang murah dan disesuaikan dengan Budget anda.
    4. Sovenir: Kami akan mencarikan sovenir sesuai dengan konsep dan keinginan anda. Dengan harga yang murah
    5.  Dekorasi, tata rias dan pelaminan: Kami akan mencarikan Dekorasi, Tata Rias dan Pelaminan yang sesuai dengan konsep, keinginan anda. Dengan Output Foto-foto galery, Video Survei dan Test Make Up dengan harga terjangkau dan sesuai dengan budged anda kami juga akan menegosiasikan harga sesuai dengan masukan anda
    6. Catering : Kami akan mencarikan Catering yang sesuai selera anda dan konsep. Dengan Output kami akan meminta sample makanan untuk dikirim kepada anda. menegosiasi harga sesuai dengan masukan anda
    7. Hotel  : Kami akan membookingkan Kamar sesuai dengan keinginan anda. Dengan lokasi hotel yang anda inginkan.
    8. Adat: Kami akan membantu anda sesuai dengan adat yang akan di usung. Agar pernikan menjadi lebih hikmat dan berkesan, bermakna dengan mengangkat nilai luhur budaya.
    9. Entertaiment: Berupa Foto dan Video Shooting, dan Wedding Singer, atau gamelan, karawitan dll
  •  Waktu Kerja Kami adalah Minimal Dua Bulan Sebelum Hari Pernikahan. Agar kami mempunyai waktu yang cukup untuk membantu anda. 
  • Pembayaran dilakukan diawal 50% dan sisanya satu hari sebelum acara atau satu hari setelah acara berlangsung.
Kami SAMARA Weding Organizer siap membantu mewujudkan Pernikahan Impian anda dengan harga yang terjangkau. Rp. 3.500.000 - RP. 4000.000 harga disesuaikan dengan acara anda.
Contact: Ani :085694994418, Email: rasyid.arrayyan@gmail.com. Facebook: Samara Weding Organizer

Kami Akan memberikan yang terbaik, untuk acara special anda dan membantu anda mewujudkankan impian pernikahan anda sesuai dengan budged anda.











Tidak ada komentar:

Posting Komentar